New Honda PCX 150 2014: Desain Baru & Fiturnya - Honda PCX 150 adalah skutik terbesar yang dimiliki Honda untuk pasar Indonesia. Varian terbaru PCX 150 ini dipamerkan di ajang Jakarta Fair 2014 dan rencanannya bakal mulai dipasarkan di showroom dan dealer-dealer Honda di seluruh Indonesia mulai Juli 2014.
New Honda PCX 150 Terbaru 2014
New Honda PCX 150 2014 |
Dilihat secara sepintas, desain lampu depan New Honda PCX 150 mencirikan bentuk sepasang sayap burung yang memang identik dengan logo Honda sendiri. Menurut klaim dari Honda, teknologi LED pada lampu Honda PCX terbaru ini mampu mengefisienkan daya hingga 60%.
Perubahan lainnya terdapat pada kapasitas bahan bakar yang mampu menampung delapan liter BBM. Sedikit lebih besar dibandingkan PCX 150 versi lama yang hanya memuat 6 liter saja.
Fitur New Honda PCX 150 |
Untuk sektor dapur pacu, New Honda PCX 150 masih tetap mengusung mesin berkapasitas 153 cc, dengan mesin silinder tunggal, berteknologi injeksi yang mampu menghasilkan power hingga 13,4 Hp pada putaran 8500 rpm serta torsi maksimum hingga 14 Nm pada putaran 5500 rpm. Konsumsi bahan bakar New PCX 150 bisa menempuh jarak 44 km per-liter. Top speed New Honda PCX 150 menyentuh angka 105 km/jam.
Nah, bagaimana? tertarik untuk membeli skutik gambot ini? Harga New Honda PCX 150 terbaru dibanderol Rp. 37,9 juta.
Demikianlah informasi mengenai New Honda PCX 150 2014: Desain Baru & Fiturnya. Semoga bermanfaat :-)
artikel spekmotor lainnya mengenai:
Nah, bagaimana? tertarik untuk membeli skutik gambot ini? Harga New Honda PCX 150 terbaru dibanderol Rp. 37,9 juta.
Demikianlah informasi mengenai New Honda PCX 150 2014: Desain Baru & Fiturnya. Semoga bermanfaat :-)
artikel spekmotor lainnya mengenai:
No comments:
Post a Comment